Cara Merawat Burung Lovebird Untuk Pemula
Lovebird adalah salah satu unggas yang diminati oleh banyak orang karena bulunya yang indah dan kicauannya yang merdu. Tak jarang orang-orang melatih lovebird untuk diikutkan dalam perlombaan. Nah, sebelum kamu memutuskan untuk memeliharanya, ada baiknya kamu pelajari dulu cara merawat burung lovebird. Ingin memelihara lovebird tapi bingung cara memelihara dan menjaganya? Jangan khawatir, dalam artikel …